This review may contain spoilers
The Ultimate "Dark Female Lead" Energy
Kalo bosen sama karakter utama yg terlalu baik dan innocent, this drama is definitely for you. Dear X itu bener-bener definisi aesthetic yg gelap tapi cantik.Jujur, ceritanya intriguing banget. Ini tentang Baek Ah-jin, seorang aktris papan atas yg sebenarnya punya kepribadian sosiopat. Dia menggunakan kecantikannya untuk memanipulasi orang demi mencapai puncak. It’s giving me 'Queen Maker' meets 'dark psychological thriller' vibes. Very bold dan berani!
OMG, Kim Yoojung disini bener-bener glow up! Aktingnya sebagai "wanita bermuka dua" itu dapet banget. Tatapannya itu loh.. dingin tapi tetep terlihat elegant. Dia bener-bener bisa nampilin sisi femme fatale yg bikin kita benci tapi kagum disaat yg sama.
Secara visual, drama ini top tier. Tiap shotnya kelihatan mahal dan sinematik. Bukan tipe romcom yg bikin blushing, tapi tipe yg bikin mikir, "Gila ya, manipulasi orang bisa se elegan ini." Meskipun karakternya agak scary, wardrobenya Kim Yoojung di sini on point bgt. Sangat menginspirasi buat yg suka gaya quiet luxury.
Was this review helpful to you?
Humor Gelap
Film parasite ini sangat menyegarkan! Jalan cerita luar biasa dan arahnya sempurna. Kalian mungkin tidak akan notice, tetapi ketika sadar kalian akan melihat bakat hebat yang dimiliki oleh Bong Joon-Ho. Parasite ini penuh kritik sosial yang relevan dengan kondisi sekarang, dimana batas antara kaya dan miskin sangat terlihat jelas. Kisah dari film ini luar biasa mencekam, dimulai dari komedi gelap yang menertawakan kehidupan dan nasib orang-orang di dalamnya namun diakhiri dengan nilai yang sangat berharga.Was this review helpful to you?

